Wednesday, May 25, 2011

Setting Router Mikrotik Pada Virtual PC

Untuk melakukan konfigurasi mikrotik apa saja yang mesti sobat siapkan? Barikut persiapan yang kita lakukan :
Untuk pertama kalinya sobat mesti membuat skema atau topologi jaringan yang akan sobat pergunakan. Berikut toplogi yang saya gunakan dalam tutorial ini :
Internet ---- Modem ADSL ---- Mikrotik/Virtual PC ---- Hub/Swicth ---- Client


Setelah menentukan jenis topologi, berikut langkah-langkahnya :

1. Siapkan Mikrotik OS versi apa saja, dalam artikel ini saya menjajal Mikrotik versi 2.9.27 sebagai pembelajaran dalam tutorial ini. Jika belum punya silahkan sobat men-download-nya di mikrotik.co.id dan jangan lupa ya sekaligus winbox-nya buat setting mikrotik berbasis GUI.
2. Selanjutnya Install Virtual PC 2007 atau versi yang lebih tinggi, jika blum punya silahkan sobat mendownloadnya disini untuk file setup 32BIT atau file setup 64BIT atau kunjungi Microsoft.com.
3. Setelah proses instalasi virtual pc, selanjutnya buatlah virtual mechine dimana nantinya file mikrotik akan diinstallkan dengan cara Create Virtual Mechince.


Dikarenakan terlalu panjang perintah dan gambarnya jadi saya tulis ke word untuk langkah-langkahnya :

Setting Router Mikrotik Pada Virtual PC

Download tutorial nya.....
Download Now

Semoga artikel ini bermanfaat, silahkan sobat share asalkan mencantumkan link Belajar Komputer, dikarenakan capek sob nulisnya.




Source
  • http://www.acehzone.com/
  • http://www.indonesianhacker.or.id/

No comments:

Post a Comment

Mohon komentarnya gan, jangan lupa di share juga ke Facebook

Silahkan Comment sesuka hati ^^

Blog Archive

Popular Posts

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...